Bordir adalah suatu teknik sulaman yang dilakukan dengan menggukanan
jarum jahit ataupun benang. Teknik membordir sudah ada sejak lama pada
tentara jaman dahulu yang menggunakan teknik bordir dalam pembuatan
lambang atau keanggotaan. Tasikmalaya adalah salah satu kota di jawa barat yang terkenal dengan hasil kerajinan seperti kerajinan tangan Rajapolah payung gelis, Gobras kelom gelis, Cikoneng makanan ringan dan samak/tikar, Kawalu bordiran.
Kawalu adalah sebuah kecamatan dikota Tasikmlaya, provinsi jawabarat,
indonesia. Ibu kota kecamatan ini berada dikelurahan kersamenak.Kecamatan kawalu tasikmalaya ini dikenal sebagai daerah home industry, dengan kurang lebih 33 sentra bordir yang tersebar di 10 kelurahan (kelurahan tanjung, karsamenak, saguling, cibeuti, cilamajang, talagasari, gunung tandala, karang anyar dan karikil). Hampir semua penduduk bermata pencaharian membuat bordir.
Salah satu pusat pengepul produk bordiran ini adalah Tanah Abang, Jakarta kemudian produk bordir disebar ke Nusantara hingga mancanegara. Produk bordir ini sudah merambah ke negeri jiran